17 Januari 2024

MUSREMBANGDES 2024 UNTUK ANGGARAN KBUPATEN 2025

Pemerintah Desa Nguntoronadi melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrembangdes) 2024 untuk anggaran Kabupaten 2025. Bertempat di Aula Kantor Desa Nguntoronadi pada hari Selasa, 16 Januari 2024. Pada pelaksanaan kegiatan ini, turut hadir para Forkopimca, Kades Prades, BPD, LPM, PKK, Karang Taruna, RT, RW dan tokoh lainnya.